Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) Unbrah menjadi tuan rumah kegiatan International Dental Student Summer Camp (IDSCC) 2024 pada 4 hingga 8 September 2024. Dekan FKG Unbrah Dr. drg. Citra Lestari, MDSc, Sp-Perio menyebutkan kurang lebih 190 peserta yang merupakan mahasiswa dari 12 Fakultas Kedokteran Gigi di Indonesia dan Malaysia ikut dalam IDSCC. Perguruan tinggi tersebut antara […]
Read MorePadang (ANTARA) – Universitas Baiturrahmah (Unbrah) Padang akan mengupayakan beragam capaian pendidikan tinggi secara internasional melalui 11 keunggulan utama. “Kesebelas unggulan itu yakni kampus menjanjikan karier lulusan, sebagai miniatur Minangkabau, peluang beasiswa yang besar, ikatan alumni yang kuat, sarana prasarana kekinian berstandar internasional, MBKM, Integrasi yang kuat antar civitas, penjabaran pendidikan berbasis Akhlakul Karimah, prodi […]
Read MoreFakultas Kedokteran Gigi Unbrah melakukan pengembangan Laboratorium Material Teknologi Fakultas Kedokteran Gigi Unbrah.Dalam hal ini FKG Unbrah menggandeng PT INTEC Instrument dalam menyediakan alat-alat laboratorium untuk keperluan praktik dan riset dari Struers, Denmark. Wakil Dekan II FKG Unbrah drg. Fauzia Nilam Orienty, MDSc mengatakan beberapa alat yang telah diadakan antara lain Struers Hardness Rockwell untuk […]
Read MoreFakultas Kedokteran Gigi (FKG) Universitas Baiturrahmah melakukan kunjungan ke FKG Universitas Brawijaya dalam rangka implementasi kerja sama kedua fakultas melalui kegiatan Studi banding terkait Sistem Penjaminan Mutu. Kunjungan ini dilaksanakan di Ruang Mango Lantai 1, UB Guest House Universitas Brawijaya Malang pada Senin, 11 Desember 2023. Kunjungan ini diikuti oleh perwakilan dari BAPEM dan GKM […]
Read MoreKeren! Inovasi kamera pendeteksi penyakit gigi dan mulut, hasil program Matching Fund-Kedaireka berhasil dikembangkan dosen Universitas Baiturrahmah dan IBE Reality. Bahkan, produk ini berhasil tampil di pameran industri teknologi terbesar Hannover Messe.
Read MoreFakultas Kedokteran Gigi Universitas Baiturrahmah dan Prodi Kedokteran Gigi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta melakukan kolaborasi dan kerja sama dalam kegiatan Pengmas yang dilaksanakan pada Jumat hingga sabtu 18-19 November 2022 di SMK Pertanian Padang, SDN 44 Aie Pacah dan Puskesmas Aie Dingin serta Puskesmas Ikua Koto. Dekan FKG Unbrah Dr. drg. Citra Lestari, MDSc, Sp. Perio […]
Read MoreHari Kesehatan Nasional (HKN) diperingati setiap tanggal 12 November setiap tahun. Berkaitan dengan pandemi COVID-19, HKN kali ini menjadi momentum untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan kesehatan. FKG & RSGM Baiturrahmah Turut memeriahkan Hari Kesehatan Nasional ke-58 yang di hadiri Mahasiswa FKG Unbrah dan Direktur RSGM Baiturrahmah Padang dan di selenggarakan di Dinas Kesehatan Provinsi Sumbar.
Read MoreLembaga Pengembangan Pengajaran dan Penjaminan Mutu (LP3M) Unbrah melaksanakan Kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) terhadap Fakultas Kedokteran Gigi Unbrah pada Kamis hingga Sabtu 27 hingga 29 Oktober 2022 di Kampus Aie Pacah Padang. Ketua LP3M Unbrah Prof. Dr. Ir. Novirman Jamarun, M. Sc menyebutkan pada 27 hingga 28 Oktober dilaksanakan AMI terhadap Prodi Pendidikan Dokter […]
Read MoreFakultas Kedokteran Gigi (FKG) Unbrah menggelar kegiatan Bulan Kesehatan Gigi Nasional (BKGN) 2022 pada 11 hingga 13 Oktober 2022 di Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM) Unbrah. Dalam pembukaan yang dilaksanakan Senin 11 Oktober 2022, Ketua Panitia drg. Resa Ferdina, MARS menyebutkan kegiatan BKGN ini dilaksanakan setiap tahun di FKG Unbrah sebagai bentuk kerjasama antara […]
Read MoreMasing-masing dekan FKG Unbrah, dan Unmas saling memperlihatkan dokumen kerjasama. Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Baiturrahmah (Unbrah) Padang menggelar kegiatan kuliah pakar dan penandatanganan kerja sama dengan Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Mahasaraswati (Unmas) Denpasar pada Selasa 17 Mei 2022 yang dihelat di Ruang Auditorium Unbrah. Kegiatan Kuliah Pakar ini menghadirkan dua dosen dari Unmas yakni Dekan […]
Read More